Satu lagi V Series terbaru dari Vivo yaitu Vivo V25e di harga 3 jutaan Apakah Smartphone Ini sebanding dengan harganya?

Di artikel kali ini, Mbah akan bahas kelebihan dan kekurangan dari Vivo v25e yang wajib kamu tahu sebelum kamu membeli smartphone ini.

Review Vivo V25e

Sebelum kita bahas, berikut ini isi dalam paket pembeliannya, boxnya cukup mirip dengan seri Vivo v25g dan v25 Pro 5g di boxnya selain smartphone-nya seperti biasa kita dapetin yaitu

  • Silikon case
  • Buku manual dan kartu garansi
  • Adaptor charge
  • Kabel charging
  • SIM ejector

Warna & Body

Vivo v205e ini punya warna sunrise gold  dengan desain mouldingnya Ini keren banget ya Vivo v25 udah pakai desain body flat frame dengan kamera set up yang kelihatan elegan.

Body-nya tipis hanya 7,79 mm aja dengan bobot hanya 186 gram dan body-nya udah pakai teknologi UV color changing design yang bisa berubah warna ketika kena sinar matahari.

Dengan dilapisi eggy glass jadi enggak gampang kotor atau ninggalin jejak jari, Selain warna sunrise gold ini ada juga warna Diamond Black buat kamu yang suka warna yang lebih simple.

Smartphone Ini sudah dilindungi sertifikasi IP 54 Dust and Splash.proof jadi bakal tetap aman dipakai seharian di luar ruangan meski dengan kondisi cuaca yang sering berubah drastis

Kecanggihan Kamera

Lanjut bahas kameranya ya, setup rear kameranya menggunakan 64mp ois Night Camera dengan dukungan 2 megapixel bokeh kamera dan 2 MP super makro kamera.

kamera vivo v25e

Dengan adanya ois capture foto di kondisi malam yang memerlukan long exposure hasilnya jadi lebih detail dan stabil.

jadi meskipun kita capture foto malam pakai tangan menggunakan mode auto dan ois super night mode hasilnya tetap detail dan enggak blur.

Fitur yang paling mbahpulsa suka dari kameranya Ini adalah bokeh flare potretnya, jadi foto bokeh-nya bisa dipilih beberapa style bokeh player-nya.

Di harga 3 jutaan punya fitur ini sih oke banget hasil bokeh-nya juga terlihat rapi dan bokeh flarennya terlihat artistik.

Buat bikin konten yang artistik ada juga fitur double exposure yang bisa gabungin dua foto dalam satu frame yang sangat keren.

Di depan terdapat kamera 32mp dengan fitur fix Focus dengan kamera depannya ini fokus foto bisa lebih luas dan hasil foto terlihat jernih saat capture di berbagai jarak.

Foto selfie di kondisi malam bisa Lebih detail lagi dengan bantuan pencahayaan dari soft light band, nah selain buat foto Vivo v21 juga bagus banget buat video.

Oh iya bisa stabilkan video saat bergerak kamera utama dan kamera depannya bisa menghasilkan video yang detail minim noise dan stabil di berbagai kondisi pencahayaan resolusi videonya maksimal di 1080p 60 FPS.

Untuk bikin konten di sosial media resolusi full HD udah sesuai kok, Ditambah lagi dengan adanya hybridge stabilization Ai beauty dan filter bisa bikin konten video jadi lebih menarik.

Ada juga mode dual view video yang bisa menggabungkan penggunaan kamera depan dan kamera belakang berbarengan, buat kamu yang mau mulai jadi konten kreator pakai Vivo v25E sudah cukup banget.

Kapasitas Ram & Penyimpanan

Dan juga jadi kelebihan dari Vivo v25E ini ada di kapasitas RAM dan storage-nya,  Smartphone Ini punya RAM Besar 8 GB plus 8GB extender RAM dan storage sebesar 18 GB yang bisa di expand dengan tambahan hingga satu terabyte di micro SDnya.

memory ram vivo v25e

Slot SIM card-nya pakai Hybrid slot SIM jadi bisa pilih pakai 2 sim card atau pakai satu sim card plus Micro SD slot-nya.

Punya RAM yang lega bikin nyaman pas multitasking, jadi abis shot foto atau video kita bisa langsung edit pakai smartphone ini dengan lancar dan juga Proses editing lebih cepat dan multitasking buka beberapa aplikasi sosmed masih tetap lancar .

Smartphone Ini menggunakan chipset seri G tertinggi dari MediaTek saat ini yaitu HELIO G99, chipset ini punya 8 Core prosesor dengan kombinasi 2 perform core dan 6 efisien Core yang bisa menghemat konsumsi baterainya,

Kalau dibandingkan dengan chipset lain di kelas harganya, Chipset ini punya memori frekuensi yang lebih tinggi dengan dukungan GPU Mali G57 MC2 yang juga punya memori frekuensi lebih tinggi.

Dari uji benchmark dengan Antutu Vivo v205e bisa menembus angka di atas 360.000 cukup tinggi loh untuk smartphone di range harga 3 jutaan.

Nyaman Buat Main NgeGame

Experience main game menggunakan Vivo V25e Ini juga smooth dan nyaman banget.

Selain chipsetnya yang kenceng dan memori RAM yang lega, Smartphone Ini didukung refresh rate dan touch sampling rate layar yang tinggi.

game vivo v25e

Untuk maksimalin experience gaming online, Di Smartphone Ini disematkan esport antena desain dengan multi model antena desain di sekeliling body-nya dan didukung intelijen multi antena switching untuk konektivitas yang lebih stabil dengan sinyal yang kuat.

Tidak ketinggalan ada juga game mode yang bisa Blue Star perform smartphone saat bermain game menghilangkan penggunaan notifikasi dan bisa memantau perform smartphone saat digunakan ketika bermain game.

Ketajaman Layar

Layar menggunakan panel AMOLED yang jernih dengan resolusi full HD karena layarnya AMOLED warna hitam terlihat lebih pekat gambar terlihat lebih detail dan lebih kaya warna.

layar vivo v25e

Di layarnya ini disematkan juga in display fingerprint yang aksesnya juga cepat dan jarang gagal, audionya pakai single load speaker di bagian bawah tapi experience multimedianya sangat memuaskan pakai Vivo v205e ini untuk nonton streaming movie di ruangan kamar.

Kapasitas Baterai & Fast Charging

Yang paling mbahpulsa suka juga dari Vivo v25e ini adalah kapasitas baterai dan chargingnya, Smartphone Ini punya baterai 4.500 mah yang dilengkapi dengan 44 watt flash Charge

Dengan baterai sebesar ini Vivo v25e bisa bertahan seharian untuk penggunaan kerja,akses sosial media, streaming dan untuk main game.

Chargingnya juga cepat 30 menit Charging baterai bisa terisi hingga 58%, teknologi chargingnya udah dilengkapi dengan 24 dimension security protection, jadi walaupun chargingnya cepet masih tetap aman tanpa khawatir baterai smartphone akan rusak.

OS Sistem Operasi

Vivo v205E  menggunakan sistem operasi berbasis Android 12,  funtouch OS ini adalah salah satu OS favorit karena selain experience yang smooth ada Jovi home yang punya banyak fitur terdapat juga NFC yang sering pakai untuk isi ulang elektronik.

funtouch os 12

Terdapat juga beberapa update di sisi privasi, seperti epining apresimate location, privasi Indicator, privasi dashboard dan ada juga hidden album untuk melindungi foto-foto pribadi kita agar tidak bisa diakses oleh orang lain.

Ada juga fitur security unlock Turn of phone yang mengharuskan meng unlock smartphone jika ingin mematikan smartphone fitur ini berguna banget kalau Smartphone kita hilang, agar tidak bisa langsung dimatikan dan kita bisa mengamankan data kita dengan segera.

Kesimpulan

Nah Keren banget kan fitur-fiturnya di harga 3 jutaan memang Vivo v205ei ini sangat menarik untuk dibeli terutama buat kamu yang lagi cari smartphone buat kebutuhan konten.

Fitur kamera jempolan performanya kenceng layarnya jernih dan yang pasti bisa diandalin buat dipakai seharian

Di harga 3 jutaan jelas ada beberapa hal yang mesti kita Maklumi diantaranya adalah desain layar yang masih menggunakan water drop design dan ketiadaan audio Jack dan audionya Masih menggunakan single speaker, bisa jadi kendala bagi beberapa orang

Tapi untungnya Vivo juga menghadirkan TWS terbarunya dengan harga yang sangat terjangkau yaitu Vivo TWS R.

Nah jadi gimana Menurut kalian apakah Vivo v205e ini sudah sebanding dengan harganya, yuk tinggalkan koment sobat semua di kolom komentar.